Translations:DiseaseInvestigation:Course Manual/166/id: Perbedaan revisi

(Created page with "=====Isi materi===== Komunikasi merupakan proses pertukaran informasi yang bermakna antara beberapa orang atau sekelompok orang. Proses ini dapat berlangsung secara verbal me...")
 
(Tidak ada perbedaan)

Revisi terkini pada 31 Maret 2015 20.49

Informasi pesan (berkontribusi)

Pesan ini tidak memiliki dokumentasi. Jika Anda tahu di mana dan bagaimana pesan ini digunakan, Anda dapat membantu penerjemah lain dengan menambahkan dokumentasi untuk pesan ini.

Definisi pesan (DiseaseInvestigation:Course Manual)
===== Content  =====
Communication is the meaningful exchange of information between and within groups of people. It can occur verbally by using speech or by writing, visually by using pictures, graphics or video or behaviorally by demonstration or body language using non verbal gestures. Combinations of these activities will always occur, and individuals respond differently to each. Good communication is a two way process, where those involved are free to question, provide feedback and reciprocate.
Terjemahan=====Isi materi===== 
Komunikasi merupakan proses pertukaran informasi yang bermakna antara beberapa orang atau sekelompok orang. Proses ini dapat berlangsung secara verbal melalui ucapan atau tulisan, secara visual menggunakan gambar, grafik atau dengan perilaku melalui gerakan atau bahasa tubuh menggunakan gestur-gestur non verbal. Perpaduan dari seluruh kegiatan ini akan selalu ada dan setiap individu memberikan respon yang berbeda untuk setiap kegiatan tersebut. Komunikasi yang baik adalah proses dua arah dimana mereka yang terlibat bebas untuk mengajukan pertanyaan, memberikan tanggapan dan jawaban.
Isi materi

Komunikasi merupakan proses pertukaran informasi yang bermakna antara beberapa orang atau sekelompok orang. Proses ini dapat berlangsung secara verbal melalui ucapan atau tulisan, secara visual menggunakan gambar, grafik atau dengan perilaku melalui gerakan atau bahasa tubuh menggunakan gestur-gestur non verbal. Perpaduan dari seluruh kegiatan ini akan selalu ada dan setiap individu memberikan respon yang berbeda untuk setiap kegiatan tersebut. Komunikasi yang baik adalah proses dua arah dimana mereka yang terlibat bebas untuk mengajukan pertanyaan, memberikan tanggapan dan jawaban.