Translations:Basic Field Epi: Course Resource Book/118/id

Revisi per 7 Oktober 2014 14.09 oleh Effa Respati (bicara | kontrib) (Created page with "Apabila seekor hewan atau lebih telah mati atau sakit parah, pemeriksaan post mortem dan pengambilan sampel tambahan dapat bermanfaat; ini juga mencakup sampel jaringan untuk...")
(beda) ← Revisi sebelumnya | Revisi terkini (beda) | Revisi selanjutnya → (beda)

Apabila seekor hewan atau lebih telah mati atau sakit parah, pemeriksaan post mortem dan pengambilan sampel tambahan dapat bermanfaat; ini juga mencakup sampel jaringan untuk diuji di laboratorium. Laboratorium perlu memberikan informasi mengenai cara pengambilan dan pengiriman sampel untuk memperoleh hasil terbaik.