Translations:Advanced Field Epi:Manual 1 - Disease Control and Eradication Programs/51/id

Revisi per 3 Februari 2015 10.09 oleh Sara (bicara | kontrib) (Created page with "Surveilans untuk mengidentifikasi hewan atau kawanan hewan yang tertular penyakit merupakan komponen penting dari program pengendalian atau pemberantasan penyakit. Untuk progr...")
(beda) ← Revisi sebelumnya | Revisi terkini (beda) | Revisi selanjutnya → (beda)

Surveilans untuk mengidentifikasi hewan atau kawanan hewan yang tertular penyakit merupakan komponen penting dari program pengendalian atau pemberantasan penyakit. Untuk program-program tersebut, surveilans dapat difokuskan pada usaha ternak perseorangan (misalnya program uji brucellosis atau pemberantasan bovine tuberculosis) atau program-program untuk rumah potong, atau bisa juga menggunakan sampel-sampel agregat, seperti susu dalam jumlah besar atau kumpulan kotoran ternak, atau dapat juga menggunakan sampel non-peternakan seperti pablik susu atau rumah potong (misalnya, pemeriksaan susu untuk mengidentifikasi brucellosis yang menulari kawanan ternak).