Translations:Basic Field Epi: Manual/448/id

Revisi per 3 Mei 2014 17.28 oleh Yusatya (bicara | kontrib) (Created page with "# Telur terbawa bersama kotoran hewan # Larva tahap pertama menetas dari telur yang terbawa bersama kotoran hewan # Larva tahap pertama dan kedua memakan bakteri pada kotora...")
(beda) ← Revisi sebelumnya | Revisi terkini (beda) | Revisi selanjutnya → (beda)
  1. Telur terbawa bersama kotoran hewan
  2. Larva tahap pertama menetas dari telur yang terbawa bersama kotoran hewan
  3. Larva tahap pertama dan kedua memakan bakteri pada kotoran hewan
  4. Larva tahap ketiga dilindungi oleh cangkang luar sehingga tidak mati kekeringan
  5. Larva tahap ketiga berpindah dari kotoran hewan ke rerumputan di sekitarny. Tahapan siklus hidup bebas di lingkungan dapat berlangsung selama 2-12 minggu
  6. Domba memakan rumput bersama dengan larva tahap ketiga. Di dalam usus kecil terjadi perubahan bentuk menjadi larva tahap keempat yang akan tumbuh menjadi cacing dewasa. Dalam bentuk dewasa, cacing ini menghasilkan telur yang terbawa oleh kotoran hewan. Siklus kehidupan di dalam hewan inang dapat berlangsung selama 18-21 hari