Translations:Basic Field Epi: Participants' Workbook/80/id

Revisi per 25 September 2014 14.33 oleh Mila (bicara | kontrib)

Seekor hewan yang terinfeksi Anthrax meluruhkan penyakitnya di tanah.  Spora-spora ini dapat tetap hidup di tanah untuk waktu yang amat lama jika tidak dimatikan dengan tepat melalui pembakaran dan dekontaminasi.  Hewan yang tidak divaksinasi yang bersentuhan dengan spora-spora itu dapat terinfeksi. Menyentuh tanah dapat mengangkat spora-spora itu ke permukaan, dan hewan amat mungkin menelan atau menghirupnya. Interaksi antara penyebab-penyebab ini dan cara mereka memengaruhi keberadaan anthrax pada hewan ditunjukkan dalam diagram sebab-akibat di halaman berikut.