Operational instructions:LAPK/id

Halaman ini adalah sebuah versi terjemahan dari halaman Operational instructions:LAPK dan terjemahannya telah selesai 100% dari sumber terkini.

Bahasa lain:
English • ‎Bahasa Indonesia

LAPK: Laporan Kasus

Format

LAPK [ID kasus]
  • Pesan diawali dengan LAPK diikuti dengan ID kasus

Pengguna

Petugas dinas (Medik dan Paramedik Veteriner)

Tujuan

Untuk mengetahui catatan yang lebih lengkap mengenai kasus tertentu dengan menggunakan ID kasus yang ditemukan di desa tersebut.

Kapan digunakan

Ketika petugas dinas ingin mengetahui lima kasus terakhir di wilayah kerjanya.

Proses pelaporan

Petugas dinas mengunjungi desa dan membuat rincian respon/tindak lanjut dari kasus terakhir yang dilaporkan di desa tersebut. Kirim sms diawali dengan LAPK diikuti dengan ID Kasus

Kode yang diperlukan

ID Kasus

Respon

Pesan sms : pesan balasan/konfirmasi akan dikirim kepada pengirim pesan. Pesan respon akan dilengkapi dengan ID Kasus dan respon/tindak lanjut dari kasus tersebut.

Aksi Tindak lanjut

Contoh

LAPK 2238
[2238] 12/11/2013 oleh Siti Yulianti (081328048695) dari ...; Respons (12/11/2013) oleh telepon: Coccidiosis, Salmonellosis; 
Tanda umum (12/11/2013): 5 sapi dengan mencret, demam; Respons (12/11/2013) oleh berkunjung: Bloat/Ruminal tympany; 
Perkembangan(12/11/2013): sembuh; Pengobatan (12/11/2013):