Translations:Advanced Field Epi:Manual 1 - Disease Investigation/96/id

Pola hewan

Istilah pola hewan digunakan untuk merujuk pada beberapa ukuran frekuensi penyakit (sebagai contoh prevalensi atau kejadian) yang dihasilkan untuk karakteristik berbeda yang dimiliki hewan (spesies, jenis, umur, jenis kelamin, kelas berat, status vaksinasi, kepadatan stok) atau untuk berbagai tingkat jenis manajemen lainnya seperti lokasi (peternakan kecil, kandang, desa), jenis pakan atau variabel lain.