Translations:Building a good learning atmosphere/14/id
Orang dewasa memiliki kebutuhan emosional tertentu:
- Diperlakukan layaknya orang dewasa (Mereka ingin sejajar dengan instruktur)
- Mengarahkan proses belajar mereka sendiri bila memungkinkan (Orang dewasa dapat memotivasi dirinya sendiri. Mereka mengikuti pelatihan atas keinginan sendiri, bukan karena disuruh)
- Mengetahui bahwa mereka melakukannya dengan benar (atau paling tidak bahwa mereka telah berusaha keras)
- Merasa diterima seperti apa adanya mereka (Mereka datang dengan beragam bentuk dan gaya)
- Mengetahui alasan dilaksanakannya pelatihan (Mereka ingin tahu bagaimana pelatihan membawa perubahan bagi diri mereka)